Lowongan Kerja LKPP


Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) membuka lowongan kerja bagi lulusan Strata 1 (S-1). Berikut dibawah ini posisi yang dibutuhkan :

1. Staf Pendukung Riset Pasar (2 orang) Kode: SP 01

Persyaratan Kandidat :
  1. Terbuka untuk kandidat Pria/ Wanita
  2. Batasan usia dengan umur Min. 23 Tahun Maks. 28 Tahun
  3. Fresh Graduate silahkan melamar, diutamakan yang memiliki pengalaman bekerja min. 2 Tahun
  4. Berasal dari tamatan pendidikan Min. S1 jurusan Akuntansi Umum, Manajemen, Teknik Industri, Statistika dari Universitas Akreditasi A
  5. Memiliki nilai IPK Min. 2,80
  6. Menguasai Ms. Office
  7. Memiliki integritas dan motivasi kerja yang tinggi
  8. Komunikatif dan Proaktif
  9. Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  10. Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target
2. Staf Pendukung Verifikasi Dokumen [1 Orang] Kode: SP 02

Persyaratan :
  1. Terbuka untuk kandidat Pria/ perempuan
  2. Batasan usia dengan umur Min. 23 Tahun Maksimal 35 Tahun
  3. Fresh Graduate diutamakan yang memiliki pengalaman bekerja minimal 1 Tahun
  4. Berasal dari tamatan pendidikan Minimal S1 Administrasi, Hukum, dan Ekonomi dari Universitas Akreditasi A
  5. Memiliki nilai IPK Minimal 2,80
  6. Menguasai Ms. Office
  7. Memiliki keinginan untuk mengembangkan diri dalam menguasai bidang pekerjaannya
  8. Mampu berkomunikasi dengan baik
  9. Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  10. Memiliki integritas dan motivasi tinggi untuk bekerja
  11. Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target
3. Staf Pendukung Kontrak Katalog [1 Orang] Kode: SP 03

Persyaratan kandidat :
  •     Terbuka untuk kandidat Pria/perempuan
  •     Berasal dari tamatan pendidikan Minimal S1 Administrasi,
  •     Hukum diutamakan jurusan Kearsipan
  •     Fresh Graduate/ Pengalaman Minimal 1 Tahun bekerja di Instansi Pemerintah (diutamakan)
  •     Batasan usia dengan umur Minimal 22 Th. Maks. 28 Tahun
  •     Memiliki nilai IPK Minimal 2,80
  •     Terampil menggunakan Microsoft Office;
  •     Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target;
  •     Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  •     Mampu bekerja dengan rapi dan teliti
4. Staf Pendukung Pemilihan Negosiasi [1 orang] Kode : SP 04

Persyaratan kandidat :
  • Terbuka untuk kandidat Pria/ perempuan
  • Batasan usia dengan umur Minimal 23 Tahun Maksimal 8 Tahun
  • Fresh Graduate diutamakan yang memiliki pengalaman bekerja min. 1 Tahun
  • Berasal dari tamatan pendidikan Min. D3/S1 MIPA, Teknik, Pertanian dari Universitas Akreditasi A
  • Memiliki nilai IPK Min. 2,80
  • Menguasai Ms. Office
  • Memiliki keinginan untuk mengembangkan diri dalam menguasai bidang pekerjaannya
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  • Memiliki integritas dan motivasi tinggi untuk bekerja
  • Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target
5. Staf Pendukung Keuangan [1 orang] Kode : SP 05

Persyaratan kandidat :
  • Terbuka untuk kandidat Pria/ perempuan
  • Batasan usia dengan umur Minimal 23 Tahun Maksimal 28 Tahun
  • Memiliki pengalaman bekerja minima; 1 Tahun di Bidangnya
  • Berasal dari tamatan pendidikan Minimal S1 Akuntansi, Manajemen, Administrasi dari
  • Universitas Akreditasi A
  • Memiliki nilai IPK Min. 2,80
  • Menguasai Ms. Office
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  • Memiliki integritas dan motivasi tinggi untuk bekerja
  • Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target
6. Staf IT Developer [1 orang] Kode : IT 01

Persyaratan kandidat :
  • Terbuka untuk kandidat Pria
  • Batasan usia dengan umur Minimal 23 Tahun
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 2 Tahun di Bidangnya
  • Berasal dari tamatan pendidikan Minimal S1 Ilmu Komputer/Sistem Informasi/Teknik Informatika/Manajemen Informatika dari Universitas Akreditasi A
  • Memiliki nilai IPK Minimal 2,80
  • Mampu bekerja dibidang IT/Komputer sesuai dengan tugas yang telah diberikan
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  • Memiliki integritas dan motivasi tinggi untuk bekerja
  • Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target
7. Staf IT Content Manager [1 orang] Kode : IT 02

Persyaratan kandidat :
  • Terbuka untuk kandidat Pria
  • Batasan usia dengan umur Minimal 23 Tahun
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 2 Tahun di Bidangnya
  • Berasal dari tamatan pendidikan Minimal S1 Ilmu Komputer/Sistem Informasi/Teknik Informatika/Manajemen Informatika dari Universitas Akreditasi A
  • Memiliki nilai IPK Min. 2,80
  • Mampu bekerja dibidang IT/Komputer sesuai dengan tugas yang telah diberikan
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  • Memiliki integritas dan motivasi tinggi untuk bekerja
  • Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target
8. Staf IT Support [2 orang] Kode : ITS 01

Persyaratan kandidat :
  • Terbuka untuk kandidat Pria/perempuan
  • Batasan usia dengan umur Minimal 23 Tahun
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 2 Tahun di Bidangnya
  • Berasal dari tamatan pendidikan Minimal S1 Ilmu Komputer/Sistem Informasi/Teknik Informatika/Manajemen Informatika dari Universitas Akreditasi A
  • Memiliki nilai IPK Minimal 2,80
  • Mampu bekerja dibidang IT/Komputer sesuai dengan tugas yang telah diberikan
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  • Memiliki integritas dan motivasi tinggi untuk bekerja
  • Mampu bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target
9. Staf Pendukung Unit Kerja [2 orang] Kode : SPUK

Persyaratan kandidat :
  • Terbuka untuk kandidat Pria/ perempuan
  • Batasan usia dengan umur Minimal 23 Tahun Maksimal 28 Tahun
  • Fresh Graduate diutamakan yang memiliki pengalaman bekerja minimal 1 Tahun
  • Berasal dari tamatan pendidikan Minimal D3/S1 Administrasi, Teknik, Ekonomi dari Universitas Akreditasi A
  • Memiliki nilai IPK Minimal 2,80
  • Menguasai Ms. Office
  • Memiliki keinginan untuk mengembangkan diri dalam menguasai bidang pekerjaannya
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
  • Memiliki integritas dan motivasi tinggi untuk bekerja
  • Dapat bekerja dibawah tekanan dan bekerja sesuai target

Tata Cara Melamar :
Bagi saudara yang berminat dan memenuhi persyaratan, silahkan kirimkan berkas saudara meliputi :
  • Surat Lamaran ditujukan kepada Pejabat Pengadaan Direktorat Pengembangan Sistem Katalog
  • Curriculum Vitae /Resume
  • Fotocopy Kartu Tanda Penduduk
  • Foto (3×4 berwarna) 1 (satu) lembar
  • Salinan Ijasah yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang
  • Salinan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang
  • Sertifikat yang relevan dengan lamaran yang diajukan
  • Melampirkan tanda bukti hasil CAT yang diselenggarakan oleh Instansi Pemerintah

Dokumen lamaran dikirim dalam format .pdf melalui :

    Email : rekrutmen.kataloglkpp@gmail.com
    dengan subject: Lamaran Staff Pendukung Direktorat Kode Lamaran.

Paling lambat tanggal 09 April 2016 pukul 16.00 Wib

Previous
Next Post »
Thanks for your comment